Senin, 02 Maret 2015

PROGRAM KERJA PUSTAKAWAN SISWA MTsN GARUT

PROGRAM KERJA
PUSTAKAWAN SISWA MTsN GARUT
TAHUN 2015

 

BIDANG PELAYANAN DAN PEMELIHARAAN

NO
RENCANA PROGRAM
WAKTU PELAKSANAAN
SASARAN
1
Memberikan pelayanan yang baik, teratur dan tepat waktu
Setiap hari  
 07.00 – 16.00
Anggota Perpustakaan
2
Membuat jadwal piket pelayanan yang efektif

Pengurus
3
Menjalankan piket sesuai jadwal
Sesuai jadwal
Pustakawan
4
Membuat daftar sanksi bagi petugas yang tidak melaksanakan piket

Pustakawan
5
Membuat jadwal piket pemeliharaan

Pustakawan
6
Membereskan buku dalam rak setiap selesai piket
Setiap hari
Pustakawan
7
Menjaga keselamatan buku
Setiap hari
Pustakawan
8
Melakukan penagihan buku kepada peminjam yang terlambat mengembalikan buku
Setiap hari Sabtu
Pemustaka
9
Memiliki kartu pinjaman masing-masing

Pemustaka
10
Mereparasi buku rusak
 menjelang akhir tahun pelajaran

Pustakawan








BIDANG KEGIATAN PERBUKUAN

NO
RENCANA PROGRAM
WAKTU PELAKSANAAN
SASARAN
1
Penyusunan program kegiatan BGMKP

Seluruh siswa
MTsN Garut
2
Mengelola pengisian daftar kunjungan perpustakaan
Setiap hari
Seluruh siswa
3
Meresensi buku-buku baru koleksi perpustakaan
Setiap pembelian buku baru
Pustakawan
4

Mengadakan pertemuan rutin mingguan
Setiap hari Jumat

5
Menjalin kerjasama dengan OSIS dan Pramuka untuk menyelenggarakan pojok baca



 6




 
BIDANG KEAMANAN BAHAN PUSTAKA

NO
RENCANA  PROGRAM
WAKTU PELAKSANAAN
SASARAN
1
Pembuatan kartu anggota perpustakaan
Tahun Pelajaran baru
Anggota Perpustakaan
2
Pemberian kartu tanda peminjaman buku harian
Setiap hari
Anggota Perpustakaan
3
Mengawasi penyimpanan buku di rak setelah dibaca/dipinjam
Setiap hari
Pustakawan
4
Memaksimalkan pemakaian kartu hitam

Setiap hari













BIDANG MEDIA PROMOSI DAN KREASI

NO
RENCANA PROGRAM
WAKTU PELAKSANAAN
SASARAN
1
Mengaktifkan Mading dengan tampilan yang menarik
Setiap bulan
Seluruh siswa/guru MTsN Garut
2
Menentukan koordinator rubrik

Pustakawan
3
Menetapkan batas tampil setiap karya
Setiap bulan
Seluruh siswa/guru
4
Berpartisipasi dalam mengisi rubrik Mading
Setiap bulan
Pustakawan
5
Berpartisispasi dalam penerbitan buletin Basik
Setiap bulan
Pustakawan
6
Melaksanakan kegiatan BGMKP
Lomba yang digelar adalah :
  1. Sinopsis
  2. Mengarang Cerpen Islami
  3. Menulis dan membaca puisi
  4. Kaligrafi
  5.  MTQ
  6. MHQ
  7. Pidato B. Indonesia
  8. Pidato B. Inggris
  9. Pidato B. Arab
  10. Pidato B. Sunda
  11. Pop Singer
  12. Olimpiade Fisika
  13. Olimpiade Biologi
  14. Olimpiade Matematika
  15. Olimpiade PAI
  16. Cerdas Cermat
  17. Pemilihan Rumaja Pinunjul MTsN Garut

Bulan September



























































ARTKEL TERKAIT



0 Comments:

Presentasi Profil MTs Negeri Garut


Uploaded on authorSTREAM by aterburg

Presentasi Rencana Kerja Madrasah


Uploaded on authorSTREAM by aterburg

blogger templates | Make Money Online